Merajut Asa di Desa: Gerak Jalan Mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIMSYA Warnai Karangmulyo

Blokagung Banyuwangi (22/08/2024) – Sebuah semangat juang yang membara membuncah di Desa Karangmulyo, Banyuwangi. Ribuan langkah mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas KH. Mukhtar Syafaat (UIMSYA) Banyuwangi tumpah ruah di jalanan desa, mengikuti gerak jalan yang tidakk hanya semata-mata sebuah kegiatan fisik, namun juga sebuah deklarasi komitmen untuk mengabdi kepada masyarakat. Gerak jalan yang diikuti […]
Prodi BKI FDKI UIMSYA Blokagung Gelar Workshop Anti Bullying di SMAN 1 Muncar

MUNCAR – SMAN 1 Muncar menggelar workshop dengan tema, Anti-Bullying: Menciptakan Lingkungan Sekolah yang Aman dan Nyaman. Acara yang diikuti di 200 siswa kelas X itu, bertujuan memberikan pemahaman yang mendalam tentang pentingnya menciptakan lingkungan yang bebas dari tindakan bullying di sekolah pada Kamis (22/8/2024) Hadir sebagai pemateri, Halimatus Sa’diah, S.Psi., M.A, ketua Program Studi […]
FDKI UIMSYA Blokagung bersama LBKD Gelar Pembinaan dan Sosialisasi Pentingnya Bimbingan dan Konseling Pada Pengurus PP. Darussalam Blokagung Putra

BLOKAGUNG – Peningkatan softskill pengurus pesantren perlu bertahap diusahakan. Dalam rangka meningkatkan kualitas pengurus santri baru Pondok Pesantren Darussalam Blokagung, Lembaga Bimbingan dan Konseling Darussalam (LBKD) PP. Darussalam Blokagung bekerja sama dengan Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam (FDKI) menggelar pembinaan dan menyosialisasikan pentingnya Bimbingan dan Konseling, Kamis (22/8/2024). Melalui Ma’nawiyah Conseling Center (MCC) Laboratorium […]